Cara Jitu Menghilangkan Bulu Ketiak Dengan Benar dan Permanen

"Cara Jitu Menghilangkan Bulu ketiak Dengan Benar dan Permanen"

 

Pria maupun wanita secara otomatis mempunyai bulu ketiak namun dibedakan antara lebat dan tidak. Bulu ini tumbuh setelah menginjak masa puber, pada masa itu dan seterusnya bulu ini akan terus tumbuh. Akibat tumbuhnya bulu ketiak yang lebat bahkan tidak rajin menjaga kebersihan badan maka akan timbul bakteri dan menyebabkan bau tidak sedap. Walau sebenarnya bulu ini ada fungsinya sendiri, dia(bulu) tumbuh karena puya maksud. Fungsi dari bulu ketiak yaitu, menjaga kelembapan sekitar ketiak.

 

Karena alasan tertentu bulu ini ingin sekali rasanya dihilangkan dari muka ketiak, dan setiap dihilangkan akan tumbuh kembali. Namun kali ini akan saya kasih cara atau saran yang bisa menghilangkan bulu ketiak sampai hilang permanen.

Cobalah dengan cara-berikut, semoga bisa membantu:

 

  • Cara menghilangkan bulu ketiak dengan "WAXING", metode pembersihan bulu ketiak dengan dicabut dan hasilnya pun lebih bersih dan permanen daripada mencabut sendiri (untuk kulit sensitif saya sarankan jangan menggunakan metode ini karena akan menimbulkan iritasi). 

  • Metode "THREADING", Pencabutan bulu ketiak menggunakan benang khusus. bisa anda lakukan di salon tertentu yang menyediakan perawatan ketiak. 

  • Cara menghilangkan bulu ketiak dengan metode "LASER", Dengan biaya tidak sedikit namun mendapat hasil yang maksimal.

    Mulalilah perawatan diri dengan telaten dan mendapatkan hasil seperti yang sempurna. Lakukan dengan kemampuan anda, jangan terbawa bujuk rayuan atau bisikan yang sekiranya menjebak dan menjerumuskan ke hasil yang negatif untuk kesehatan.